contoh kemasan pupuk sp36
adapun unsur yang terkandung dalam pupuk sp36 dan penjelasannya sebagai berikut :
SP 36 merupakan pupuk fosfat yang berasal
dari batuan fosfat yang ditambang. Kandungan unsur haranya dalam bentuk P2O5(
phospat) adalah 36 %.Artinya setiap 100 kg SP36 didalamnya terkandung 36 kg
unsur hara P dalam bentuk P2O5(Phospat).
demikian uraian singkat mengenai pupuk sp36, semoga bermanfaat.
Menuju swasembada pangan indonesia.
Link Terkait :
mengenal pupuk urea
mengenal pupuk npk
kandungan pupuk npk
Link Terkait :
mengenal pupuk urea
mengenal pupuk npk
kandungan pupuk npk
Tidak ada komentar:
Posting Komentar